Kali ini mau majang buku ini jadi wishlist saya minggu ini:
The House of Hades karya Rick Riordan
bisa dibeli di sini
Semua pilihan mengandung risiko.
Kau boleh percaya … atau mengabaikannya.
Tapi, ingat, apa tujuanmu?
Setelah terjatuh ke Dunia Bawah, Percy dan Annabeth disiksa oleh rasa lapar dan dahaga serta suara tangisan tak terperi yang membuat pikiran mereka kacau. Tak hanya itu, para monster yang telah mereka bunuh pun bermunculan, bermaksud membalas dendam. Sementara di langit, kru Argo II mati-matian mempertahankan kapal dari serangan para putra Gaea, kura-kura raksasa, dan seorang dewa berkaki busuk.
Di tengah petualangan menantang itu, kecerdasan dan jiwa kepemimpinan mereka ditantang. Pilihan harus diambil, keputusan besar harus dibuat, sedangkan kematian menghantui dan masa depan dunia menjadi taruhan. Akankah mereka membuat keputusan dan memilih jalan yang tepat?
Kau boleh percaya … atau mengabaikannya.
Tapi, ingat, apa tujuanmu?
Setelah terjatuh ke Dunia Bawah, Percy dan Annabeth disiksa oleh rasa lapar dan dahaga serta suara tangisan tak terperi yang membuat pikiran mereka kacau. Tak hanya itu, para monster yang telah mereka bunuh pun bermunculan, bermaksud membalas dendam. Sementara di langit, kru Argo II mati-matian mempertahankan kapal dari serangan para putra Gaea, kura-kura raksasa, dan seorang dewa berkaki busuk.
Di tengah petualangan menantang itu, kecerdasan dan jiwa kepemimpinan mereka ditantang. Pilihan harus diambil, keputusan besar harus dibuat, sedangkan kematian menghantui dan masa depan dunia menjadi taruhan. Akankah mereka membuat keputusan dan memilih jalan yang tepat?
Kenapa saya pilih buku ini? Karena ratingnya bagus dan saya sudah mengumpulkan serinya sampai buku keempat. Semoga buku ini juga bisa menambah koleksi saya.
Yang ingin memiliki buku impian, ikuti yuk wishful wednesday, siapa tahu keinginanmu terkabul, dengan cara:
- Silakan follow blog Books To Share – atau tambahkan di blogroll/link blogmu =)
- Buat posting mengenai buku-buku (boleh lebih dari 1) yang jadi inceran kalian minggu ini, mulai dari yang bakal segera dibeli, sampai yang paling mustahil dan hanya sebatas mimpi. Oya, sertakan juga alasan kenapa buku itu masuk dalam wishlist kalian ya!
- Tinggalkan link postingan Wishful Wednesday kalian di Mr. Linky (klik saja tombol Mr. Linky di bagian bawah post WW milik kak Astrid). Kalau mau, silakan tambahkan button Wishful Wednesday di posting kalian.
- Mari saling berkunjung ke sesama blogger yang sudah ikut share wishlistnya di hari Rabu =)
Uuh jadi inget aku dulu baca sampe buku yang kedua. Trus mau ngoleksi tapi males. Yah jadinya bacanya ebook deh ahaha
BalasHapusSemoga terkabul ya mastez xD
Aw, Rick Riordan, aku belum pernah baca bukunya sama sekali u,u Semoga terkabul :D
BalasHapus@asysyifaahs
bit.ly/WWke6
Wah, buku ini sedang happening.
BalasHapusSemoga segera terkabul mas :D
Dari buku satunya udah baca mas? Duh, aku juga pengen, tp belum baca dari buku satunya. Huhuhu... T__T
BalasHapus*malah curhat*
Buku ini sempat ada POnya loh di website penerbitnya ;)
BalasHapusSemoga terkabul yaaa... ;)
@lucktygs
http://luckty.wordpress.com/2014/02/25/wishful-wednesday-42-buku-buku-robin-wijaya/
durururururum saya datang o/
BalasHapusdan blas belum baca sama sekali karyanya rick riordan ini x_x
wah, hari ini banyak nemu buku ini di ww, bagus kah? :D
BalasHapussamaaan WW nyaaaaa *nomer maksudnya
BalasHapusEmm, bukan penggemar Rick Riordan sih mas..tpi semoga terkabul, of course! Aminn :)
BalasHapusSaya juga mau House of Hades >.<
BalasHapusSemoga cepat terkabul Mas ^^
Ya ampyun aku dari dulu pingin banget baca buku2nya Rick Riordan tapi belum kesampaian...makasih udah ikutan ya, semoga beruntung :)
BalasHapus